Kumpulan GitHub Workflow, Mungkin Berguna.
Salah satu fitur yang saya manfaatkan dengan maksimal dari GitHub adalah CI. Kapan lagi kamu dapat runner gratis? Tetapi di pengalaman saya, GitHub akan otomatis membatalkan proses yang berjalan lebih dari 6 jam. Kok tahu? saya build salah satu module puthon selama 18 jam+.