Hari ini, SD card untuk RPi Zero W saya mati.
Photo by Joshua Hoehne / Unsplash
Usut punya usut, rootfs
dalam mode read-only. SD card
saya rusak! Meskipun ini bukan yang modern, masih kelas 8 (memang sudah
jadul), tapi data keuangan saya ada di situ.
Yang saya heran, kok belum kapok ya masalah backup?
{{< callout emoji=โ๐กโ >}}
Update: saya baru ingat kalau sebenarnya kan hanya read-only yang berarti data saya masih bisa saya copy alias bisa diselamatkan.
{{< /callout >}}
Btw, kenapa Unsplash di Ghost sangat lama untuk dimuat? Mau pilih gambar, loadingnya 2 menit baru tampil 1. Apakah ini karena perangkat smartphone saya?